Tokoh Masyarakat Kecamatan Oheo Minta Tim Pemenangan RABU Tidak Mendua

Politik111 Dilihat

Ketgam : Tokoh masyarakat Kecamatan Oheo, Muh Sain saat memberikan orasi pada pengukuhan tim pemenangan RABU se Kecamatan Oheo, Senin (21/9/2020). Foto : KNews.com

WANGGUDU – Pasangan calon Bupati Ruksamin dan calon Wakil Bupati Abu Haera, dengan akronim RABU mengukuhkan tim pemenangan se Kecamaran Oheo, pada Minggu (20/9/2020).

BACA JUGA :  Ketua DPC PBB Konut Beberkan Sederet Hasil Kinerja Ruksamin Selama Menahkodai Konawe Utara

Usai pengukuhan tim, tokoh masyarakat Kecamatan Oheo, Muh Sain meminta seluruh tim pemenangan yang telah dikukuhkan untuk berkomitmen memenangkan pasangan RABU di Pilkada Konut.

“Saya minta seluruh tim yang sudah dikukuhkan jangan coba-coba mendua,” ujar Muh Sain.

BACA JUGA :  Ketua DPC PBB Konut Beberkan Sederet Hasil Kinerja Ruksamin Selama Menahkodai Konawe Utara

Hal senada juga diungkapkan Sawi Lapalulu. Kata anggota DPRD Konut ini, komitmen tim yang dikukuhkan sangat dibutuhkan dalam memenangkan RABU.

“Saya harap baik tim kecamatan, desa dan komunitas yang dikukuhkan untuk bekerja sama memenangkan RABU di Kecamatan Oheo,”katanya.(cr1)

Komentar